Wednesday, April 4, 2018

Microwallet FaucetHub

Apa itu Faucethub ?


Faucethub merupakan sebuah website sekaligus mikrowalet tempat kita menampung hasil sementara dari faucet yang kita ikuti. Setelah hasil faucet yang kita kumpulkan sudah banyak dan memenuhi syarat untuk ditarik maka kita bisa menariknya dan memasukkannya ke dompet kita (Ex : Indodax, poloniex, binance wallet).


Coin Apa saja yang bisa kita dapatkan di faucethub? 

Ada banyak sekali coin yang bisa kita kumpulkan di faucethub yaitu:
  1. Bitcoin (BTC)
  2. Ethereum (ETH)
  3. Litecoin (LTC) 
  4. Dogecoin (DOGE) 
  5. Bitcoin Cash (BCH)
  6. Bitcore (BTX)
  7. Blackcoin (BLK)
  8. Dash (DASH)
  9. Peercoin (PPC)
  10. Primecoin (XPM)
  11. Potcoin (POT)


Aku tidak butuh coin A tetapi butuh coin B 

Apabila setelah kita mengumpulkan berbagai macam coin tetapi ada 1 atau beberapa coin yang karena nilainya terlalu kecil atau kita ingin menukarnya ke coin yang kita inginkan maka hal ini bisa kita lakukan. Masuklah ke menu exchange dan tukarkan coin yang ingin kita jual dengan coin yang ingin kita simpan.



Bagaimana caranya kita mengumpulkan coin-coin ini ?

Di faucethub banyak sekali cara untuk dapat mengumpulkan coin-coin.
  1. Buka website dan duduk manis. Ya, hanya dengan melihat chatroom dan say hello di chat kita bisa mendapatkan coin dari rainmaster dan tip dari orang2 yang ada di chatroom. 
  2. Buka faucet. Pilih salah satu faucet yang kita inginkan. Di faucethub menyediakan ribuan faucet yang dapat kita claim. Hasil claim dari faucet langsung masuk ke microwallet faucethub. 
  3. Mining menggunakan web browser. Kalau kita ingin menggunakan mining di faucethub harap kita memperhatikan beberapa kondisi yaitu koneksi internet yang kita miliki apakah memadai, hardware computer yang kita gunakan juga mempengaruhi proses mining ini. Kalau saya pribadi tidak merekomendasikan menggunakan mining di dalam faucethub. 
  4. Offerwall. Cara yang cerdas untuk menambah coin kita adalah dengan memanfaatkan offerwall. Disini kita akan diberikan beberapa tugas dari yang sederhana sampai yang sulit dengan reward yang berbeda-beda. Contoh yang paling simple adalah kita menginstal aplikasi ke dalam HP kita dan setelah selesai kita akan dapat bayarannya. 
  5. Games. Bagi anda pecinta game, disini juga menyediakan beberapa game yang dapat kita mainkan untuk memperoleh coin. 
  • Multi Coin Lottery
  • Rock Paper Bitcoin
  • Rambo Bitcoin Dice 

Saldo minimal Penarikan

Sudah puas mengumpulkan coin, kini saatnya kita melakukan WD. Tapi sebelum kita dapat melakukan WD kita harus memasukkan alamat wallet kita.







Jadi berapakah saldo minimalnya?


The amount of Bitcoin to send, minimum 0.0002 BTC.

The amount of Ethereum to send, minimum 0.01 ETH.

The amount of Litecoin to send, minimum 0.01 LTC.

The amount of Dogecoin to send, minimum 10 DOGE.

The amount of Bitcoin Cash to send, minimum 0.0002 BCH.

The amount of BitCore to send, minimum 0.01 BTX.

The amount of Blackcoin to send, minimum 2 BLK.

The amount of Dash to send, minimum 0.001 DASH.

The amount of Peercoin to send, minimum 1 PPC.

The amount of Primecoin to send, minimum 2 XPM.

The amount of Potcoin to send, minimum 1 POT.



Ok saya ingin gabung.
Silahkan Klik Link dibawah ini untuk bergabung .





Artikel Terkait :


No comments:

Post a Comment